Berita Terkini Tim GDN Kota Metro, Lakukan Pembinaan di Kantor Kecamatan Metro Timur

Tim GDN Kota Metro, Lakukan Pembinaan di Kantor Kecamatan Metro Timur

Metro Timur – Senin, 20 November 2023. Kecamatan Metro Timur menerima kehadiran Tim Gerakan Disiplin Nasional (GDN) Kota Metro dalam rangka pembinaan pegawai di Kantor Kecamtan Metro Timur. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Belakang Kecamatan Metro Timur dan diikuti oleh seluruh pegawai di lingkungan kerja Kantor Kecamatan Metro Timur. (Red)

Related Post

Optimalisasi Swakelola Tipe IV: Kelurahan Yosorejo Terima Pendampingan Teknis Dakel dari PBJOptimalisasi Swakelola Tipe IV: Kelurahan Yosorejo Terima Pendampingan Teknis Dakel dari PBJ

Metro Timur, 24 Juli 2025 — Pemerintah terus mendorong transparansi dan kemandirian dalam pembangunan kelurahan. Hal ini tampak dalam kegiatan Pendampingan Administrasi Persiapan Teknis secara Dakel Swakelola Tipe IV yang