Berita Terkini Kasi Kesra Kecamatan Metro Timur Hadiri Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan Dinas PPPAPPKB

Kasi Kesra Kecamatan Metro Timur Hadiri Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan Dinas PPPAPPKB

Metro Timur – Senin, 11 September 2023, Kasi Kesra Kecamatan Metro Timur Heri Suparni, S.IP hadir menjadi narasumber dalam kegiatan Mini Lokakarya tingkat Kecamatan di Aula Kecamatan Metro Timur. Kegiatan yang dilaksanakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (Dinas PPPA PPKB), Kepala Dinas PPPA PPKB juga turut memberikan evaluasi kepada peserta yang hadir dalam kegiatan tersebut. (Red)

Related Post

Wakili Camat, Kasi Kesra Metro Timur Hadiri Kegiatan Sosialisasi dan Launching Penerapan ILP di Kota MetroWakili Camat, Kasi Kesra Metro Timur Hadiri Kegiatan Sosialisasi dan Launching Penerapan ILP di Kota Metro

Metro Timur – Senin (2/12/2024), Kasi Kesra Metro Timur, Heri Suparni, menghadiri kegiatan Sosialisasi dan Launching Penerapan Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer (ILP) Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Metro