Berita Terkini Kecataman Metro Timur, Laksanakan Apel Mingguan

Kecataman Metro Timur, Laksanakan Apel Mingguan

Metro Timur – Senin (28/11), Kecamatan Metro Timur laksanakan Apel Rutin Mingguan Hari Senin di Halaman Kantor Kecamatan Metro Timur.

Petugas Apel tersebut berasal dari Kelurahan Tejoagung. Pembina Apel, Lurah Tejoagung, memberikan amanat terkait upaya peningkatan dalam pelayanan dan kedisiplinan pegawai. (Red).

Related Post

Bunda Literasi Kecamatan Metro Timur Hadiri Kegiatan Penguatan Literasi di Perpustakaan Kelurahan YosodadiBunda Literasi Kecamatan Metro Timur Hadiri Kegiatan Penguatan Literasi di Perpustakaan Kelurahan Yosodadi

Metro Timur, 6 Agustus 2024 – Bunda Literasi Kecamatan Metro Timur, Rita Mariana Ferry, menghadiri kegiatan Penguatan Literasi di Tingkat Kelurahan (Lomba Story Telling) tingkat SD/MI se-Kelurahan Yosodadi. Acara yang

Kecamatan Metro Timur Perkuat Kolaborasi Lintas Sektor dalam Lokakarya Mini Puskesmas IringmulyoKecamatan Metro Timur Perkuat Kolaborasi Lintas Sektor dalam Lokakarya Mini Puskesmas Iringmulyo

Metro Timur – Rabu (16/10/2024), UPTD Puskesmas Iringmulyo menggelar Lokakarya Mini (Lokmin) yang berlangsung di Aula Puskesmas Iringmulyo. Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah stakeholder dari berbagai lintas sektor yang turut