Berita Terkini Kecamatan Metro Timur Terima Kunjungan Para Pendamping PKH: Sampaikan Laporan Jumlah KPM se-Metro Timur

Kecamatan Metro Timur Terima Kunjungan Para Pendamping PKH: Sampaikan Laporan Jumlah KPM se-Metro Timur

Metro Timur – Jumat, 10 November 2023, Kecamatan Metro Timur melalui Kasi Kesra, Heri Suparni, menerima kunjungan dari Pendamping PKH (Program Keluarga Harapan) Kecamatan Metro Timur di Ruang Kerja Kasi Kesra.

Kunjungan tersebut bermaksud menyampaikan laporan jumlah KPM (Keluarga Penerima Manfaat) yang ada di Kecamatan Metro Timur. (Red)

Related Post

Camat Metro Timur bersama Lurah Iringmulyo Hadiri Kegiatan Sosialisasi Pentingnya Tablet Tambah Darah Kepada Forum AnakCamat Metro Timur bersama Lurah Iringmulyo Hadiri Kegiatan Sosialisasi Pentingnya Tablet Tambah Darah Kepada Forum Anak

Metro Timur – Minggu, 30 Juli 2023. Camat Metro Timur, Ferry Handono, didampingi oleh Lurah Iringmulyo, menghadiri kegiatan sosialisasi pentingnya tablet tambah darah untuk mencegah anemia dan stunting kepada Forum